PT GT Ladang Teknik
Mechanical Drafter
Job Description
Kriteria :
• SMK/D3 Teknik Mesin/Gambar.
• Mahir AutoCAD 2D/3D dan software piping.
• Paham gambar teknis mechanical sesuai standar EPC.
• Terbiasa update revisi dan bikin as-built.
• Support tim engineering dengan cepat & akurat.
• Rapi, teliti, dan bisa kerja di bawah tekanan deadline.