PT Nippon Indosari Corpindo Tbk (Sari Roti)
Branch Auditor – Plant Balikpapan
Job Description
Tugas dan Tanggung Jawab :
• Melakukan pemeriksaan tiap-tiap departemen sesuai dengan audit program
• Membuat dan melaporkan kegiatan dan atau pemeriksaan yang dilakukan setiap hari
• Membuat dan melaporkan kertas kerja hasil pemeriksaan
• Membuat dan melaporkan hasil temuan atas pemeriksaan (jika ada)
• Memberikan masukan (rekomendasi) kepada management untuk perbaikan atas temuan.
• Memonitoring hasil temuan dan masukan agar terlaksana perbaikan atas temuan dan tidak berisiko terjadi kembali
• Melakukan pemantauan playback maupun live tampilan CCTV setiap hari
• Membuat dan melaporkan hasil pemantauan setiap hari
• Membuat dan melaporkan temuan atas hasil pemantauan (jika ada)
• Memberikan masukan (rekomendasi) kepada management atas hasil temuan
• Memonitoring hasil temuan dan perbaikan atas temuan
• Memastikan setiap titik pemantauan berjalan dengan baik dan tersimpan hasil rekamannya dengan benar
• Memastikan prosedur penayangan dan permintaan data CCTV sesuai dengan SOP
• Memastikan perbaikan dan penggantian dan atau pemasangan serta pembelian CCTV berjalan sesuai SOP dan sesuai dengan permintaan
• Secara rutin pemangku jabatan membuat dan menyampaikan laporan kerja kepada atasan langsung yaitu Supervisor Internal Audit Operasional dan atasan tidak langsung Supervisor Internal Audit CCTV, baik secara lisan maupun tulisan berupa laporan sebagai berikut : Laporan Harian Audit Operasional dan CCTV, Laporan, Mingguan Audit CCTV, Laporan Bulanan Audit CCTV, Internal Audit Memo (dilaporkan setiap ada temuan untuk masing-masing pemeriksaan), Monitoring Internal Audit Memo Operasional dan CCTV
Kriteria :
• Bachelor’s Degree in Accounting, Economics
• Memiliki kompetensi tentang Audit Operation & Finance, Problem solving tools techniques, Communication Skill, Research and Investigation, Computer aided Auditing Techniques, Information Technology, Integrity, Ethics (Confidentiality, Independent, Objective), Emotional Intelligence